Pembinaan Bagi Anak Terlantar Putus Sekolah melalui Pelatihan Keterampilan Otomotif (Studi pada Dinas Sosial Kabupaten Kutai Kartanegara)

Authors

  • Zulfiandri Kurniawan Jurusan Administrasi Publik, Fakultas Ilmu Administrasi, Universitas Brawijaya, Malang

Abstract

Abstract: The Fostering of Drop-Out Abandoned Children through Automotive Skill Training (A Case Study at Social Official in Kutai Kartanegara District).This research was conducted asThe skill training and fostering program, however, is only handed over so far by the Social Official of Kutai Kartanegara District. The management and fostering of drop-out children is still below expectation. Research type is qualitative descriptive. It is concluded that the skill training and fostering program of drop-out abandoned children by the Social Official of Kutai Kartanegara District involves providing automotive skill training and fostering program for motorcycle and car. In reality, there are factors supporting and constraining the implementation of this program.

Keywords: the fostering, abandoned children, training

Abstrak: Pembinaan Bagi Anak Terlantar Putus Sekolah melalui Pelatihan Keterampilan Otomotif (Studi pada Dinas Sosial Kabupaten Kutai Kartanegara). Penelitian ini dilakukan karena program pembinaan pelatihan keterampilan adalah program yang dijalankan Dinas sosial Kabupaten Kutai Kartanegara dan masalah penanganan terhadap pembinaan anak yang putus sekolah belum sepenuhnya bisa mengatasi anak putus sekolah yang ada sekarang ini. Peneliti di dalam melakukan penelitian ini menggunakan jenis penelitian kualitatif deskriptif. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan dapat disimpulkan bahwa program pembinaan pelatihan keterampilan bagi anak terlantar putus sekolah yang dilaksanakan Dinas Sosial Kabupaten Kutai Kartanegara yaitu meliputi pembinaan pelatihan keterampilan teknik otomotif sepeda motor serta pembinaan pelatihan keterampilan teknik otomotif mesin mobil. Namun dalam pelaksanaan pelatihan keterampilan Bagi anak terlantar yang dilaksanakan Dinas Sosial Kabupaten Kutai Kartanegara terdapat faktor pendukung dan faktor penghambat yang terjadi dalam pelaksanaan program ini

Kata kunci: pembinaan, anak terlantar, pelatihan

 

Published

2013-12-20

Issue

Section

Articles